Rabu, 28 Januari 2026

Breaking News

  • Resmikan Kampung Nelayan, Wabup Bagus Berharap Nelayan Tangkap Peluang Jadi Pelaku Ekspo   ●   
  • Pemkab Bengkalis Dorong Kolaborasi Pemerintah, Baznas dan Dunia Usaha dalam Pengelolaan Zakat   ●   
  • Kabupaten Rokan Hulu Raih Penghargaan UHC 2026 Kategori Madya, Bupati Anton: "Ini Investasi Keselamatan Rakyat"   ●   
  • Wabup Syamsurizal Tegaskan, Pejabat Siak Kerja Harus Maksimal dan Kejar PAD demi Kesejahteraan Rakya   ●   
  • LAMR Kecamatan Sungai Apit, Lakukan Seminar Prosesi Adat Tepuk Tepung Tawar Pengantin. .2026    ●   
Rakornas
Bupati Kuansing Mursini Hadiri Rakornas Tim Terpadu Penanganan Konflik Sosial
Kamis 08 Maret 2018, 01:05 WIB
Bupati Kuantan Singingi, Mursini menghadiri Rakornas tim terpadu penanganan konflik sosial tahun 2018 yang diselenggarakan kementrian dalam negeri, di hotel bidakara Jakarta, Rabu (7/3/2018).
JAKARTA. RIAUMADANI. com - Bupati Kuantan Singingi, Mursini menghadiri acara Rapat Koordinasi nasional (Rakornas) tim terpadu penanganan konflik sosial tahun 2018 yang diselenggarakan kementrian dalam negeri, di hotel bidakara Jakarta, Rabu (7/3/2018).

Setelah mendengarkan pemaparan dari berbagai pemateri, Bupati Mursini sangat mengapresiasi kegiatan Rakornas yang dibuka oleh menteri koordinator Polotik hukum dan keamanan (Menkopulhukam) Wiranto ini.

"Dengan rakornas ini kita berharap semakin terciptanya sinergitas antara pemerintah pusat dan daerah terkait dalam penanganan konflik sosial secara konfrehensif, integritas, efektif, akuntable dan trasnfaran seerta tepat sasaran terutama dalam menghadapi Pemilu serentak 2018 ini,"ujarnya usai kegiatan tersebut.

Mursini juga mengakui bahwa melalui Rakornas ini sangat memberikan pemahaman bagi daerah dalam mendekteksi potensi konflik sosial apa saja yang harus segera diantisipasi secara cepat sehingga tidak melebar dan menimbulkan perpecagahan di tengah masyarakat,"terangnya.

Rakornas ini sendiri sebut Mursini, diikuti oleh Mendagri Tjahyo Kumolo beserta jajarannya, Kabinda se-Indonesia, Karo Ops Polda dan Asintel Kejati se-Indonesia, Sekda Propinsi se-Indonesia, Kesbangpol se-Indonesia dan Bupati/Walikota Se-Indonesia.(mcr)




Editor : Tis
Kategori : Kuansing
Untuk saran dan pemberian informasi kepada Riaumadani.com, silakan kontak ke email: redaksi Riaumadani.com
Komentar Anda
Berita Terkait
 
 
Copyrights © 2022 All Rights Reserved by Riaumadani.com
Scroll to top