Rabu, 28 Januari 2026

Breaking News

  • Resmikan Kampung Nelayan, Wabup Bagus Berharap Nelayan Tangkap Peluang Jadi Pelaku Ekspo   ●   
  • Pemkab Bengkalis Dorong Kolaborasi Pemerintah, Baznas dan Dunia Usaha dalam Pengelolaan Zakat   ●   
  • Kabupaten Rokan Hulu Raih Penghargaan UHC 2026 Kategori Madya, Bupati Anton: "Ini Investasi Keselamatan Rakyat"   ●   
  • Wabup Syamsurizal Tegaskan, Pejabat Siak Kerja Harus Maksimal dan Kejar PAD demi Kesejahteraan Rakya   ●   
  • LAMR Kecamatan Sungai Apit, Lakukan Seminar Prosesi Adat Tepuk Tepung Tawar Pengantin. .2026    ●   
DPRD MERANTI
Anggota Dewan Edi Mashudi Hadiri Rapat Persiapan HUT Kecamatan Pulau Merbau ke 7
Kamis 08 Februari 2018, 14:56 WIB
Anggota Dewan Edi Mashudi  Hadiri Rapat Persiapan  HUT Kecamatan Pulau Merbau ke 7

MERANTI RIAUMADANI. com  - Anggota DPRD Kabupaten Kepulauan Meranti Edi Mashudi Menghadiri rapat persiapan hari jadi kecamatan pulau Merbau ke 7 yang insyallah akan di laksanakan pada bulan Maret mendatang. kamis (08/02/2018).

Dan dihadiri Kepala Desa Sekecamatan pulau Merbau, Ketua LAM, Kaharuddin Wahab, ketua LPTQ Jizardi, Camat H,M,Nazar,Mpd, Sekcam Atan Ibrahim,Mpd, UPT Puskesmas, UPT Capil, ketua BPD Sekecamatan, ketua BANSER kecamatan Pulau Merbau Damanhuri dan tokoh masyarakat dengan harapan kegiatan hari jadi berjalan dengan sukses.

Edi mashudi dalam sambutanya mengatakan Sangat mendukung dan memberikan apresiasi kepada Pemerintah Kecamatan dan seluruh masyarakat. kegiatan tersebut merupakan sebuah kegiatan yang positif dan perlu mendapat dukungan seluruh masyarakat,tutur ketua komisi 1 Edi Mashudi.

Dalam kesempatan itu juga Edi mengatakan semoga dalam memperingati hari jadi ini kita bisa membuat yang terbaik dan desa desa yang ada di pulau merbau ikut berpatisipasi sekaligus mengsukseskan perhelatan tersebut yang akan di gelar bulan maret mendatang.*(Tommy)



Editor : Tis
Kategori : Meranti
Untuk saran dan pemberian informasi kepada Riaumadani.com, silakan kontak ke email: redaksi Riaumadani.com
Komentar Anda
Berita Terkait
 
 
Copyrights © 2022 All Rights Reserved by Riaumadani.com
Scroll to top