Pendidikan Agama Islam
Poto internet
10 Tanda-tanda Kiamat Menurut Islam Sesuai Urutan
Selasa 20 Oktober 2020, 11:52 WIB
Poto internetPEKANBARU. RIAUMADANI. COM - Dalam Al Quran surat Al Araf ayat 187, Allah SWT berfirman bahwa kiamat pasti akan terjadi di muka bumi. Waktu terjadinya pun hanya Allah yang mengetahui.
: يَسْـَٔلÙوْنَكَ عَن٠السَّاعَة٠اَيَّانَ Ù…ÙØ±Ù’سٰىهَاۗ Ù‚Ùلْ اÙنَّمَا عÙلْمÙهَا عÙنْدَ رَبّÙيْۚ لَا ÙŠÙØ¬ÙŽÙ„Ù‘Ùيْهَا Ù„ÙوَقْتÙهَآ اÙلَّا Ù‡ÙÙˆÙŽÛ˜ ثَقÙلَتْ ÙÙÙ‰ السَّمٰوٰت٠وَالْاَرْضÙÛ— لَا تَأْتÙيْكÙمْ اÙلَّا بَغْتَةً ۗيَسْـَٔلÙوْنَكَ كَاَنَّكَ ØÙŽÙÙيٌّ عَنْهَاۗ Ù‚Ùلْ اÙنَّمَا عÙلْمÙهَا عÙنْدَ اللّٰه٠وَلٰكÙنَّ اَكْثَرَ النَّاس٠لَا يَعْلَمÙوْنَ
Artinya: Mereka menanyakan kepadamu (Muhammad) tentang Kiamat, "Kapan terjadi?" Katakanlah, "Sesungguhnya pengetahuan tentang Kiamat itu ada pada Tuhanku; tidak ada (seorang pun) yang dapat menjelaskan waktu terjadinya selain Dia. (Kiamat) itu sangat berat (huru-haranya bagi makhluk) yang di langit dan di bumi, tidak akan datang kepadamu kecuali secara tiba-tiba." Mereka bertanya kepadamu seakan-akan engkau mengetahuinya. Katakanlah (Muhammad), "Sesungguhnya pengetahuan tentang (hari Kiamat) ada pada Allah, tetapi kebanyakan manusia tidak mengetahui."
Berikut 10 tanda-tanda kiamat menurut Islam dikutip dari buku "Tanda-tanda Kiamat" karya Mahmud Rajab Hamady:
1. Munculnya Imam Mahdi
Kemunculan Imam Mahdi menjadi salah satu tanda datangnya akhir zaman. Hal ini seusia dengan hadits riwayat Al Hakim, Rasulullah SAW bersabda,
"Imam Mahdi akan keluar di akhir umatku. Allah akan menurunkan hujan, akan menumbuhkan tanaman di muka bumi, harta akan dibagi secara merata. Binatang ternak akan semakin banyak, begitu juga umat akan bertambah besar. Imam Mahdi hidup selama 7 atau 8 tahun."
2. Dajjal
Selain Imam Mahdi, ada juga kemunculan Dajjal yang diriwayatkan oleh Nabi Muhammad SAW. Dajjal diketahui akan menyebarkan fitnah di muka bumi.
Dalam hadits riwayat Muslim, Rasulullah bersabda "Tidak ada satu pun mahluk sejak Adam diciptakan hingga terjadinya kiamat yang fitnahnya lebih besar dari Dajjal."
3. Nabi Isa AS Memimpin Dunia
Dalam Al Quran surat An Nisa ayat 159, Allah SWT berfirman bahwasanya Nabi Isa akan muncul di dunia dan menjadi saksi bagi atas umat manusia
: وَاÙنْ مّÙنْ Ø§ÙŽÙ‡Ù’Ù„Ù Ø§Ù„Ù’ÙƒÙØªÙ°Ø¨Ù اÙلَّا Ù„ÙŽÙŠÙØ¤Ù’Ù…Ùنَنَّ بÙهٖ قَبْلَ مَوْتÙهٖ ۚوَيَوْمَ الْقÙيٰمَة٠يَكÙوْن٠عَلَيْهÙمْ Ø´ÙŽÙ‡Ùيْدًاۚ
Artinya: Tidak ada seorang pun di antara Ahli Kitab yang tidak beriman kepadanya (Isa) menjelang kematiannya. Dan pada hari Kiamat dia (Isa) akan menjadi saksi mereka.
4. Ya juj dan Ma juj
Dalam Quran surat Al Kahfi ayat 94, Allah SWT berfirman mengenai Ya juj dan Ma juj, yakni kaum yang menjadi perusak di bumi.
: قَالÙوْا يٰذَا الْقَرْنَيْن٠اÙنَّ يَأْجÙوْجَ وَمَأْجÙوْجَ Ù…ÙÙÙ’Ø³ÙØ¯Ùوْنَ ÙÙÙ‰ الْاَرْض٠Ùَهَلْ نَجْعَل٠لَكَ خَرْجًا عَلٰٓى اَنْ تَجْعَلَ بَيْنَنَا وَبَيْنَهÙمْ سَدًّا
Artinya: Mereka berkata, "Wahai Zulkarnain! Sungguh, Ya juj dan Ma juj itu (makhluk yang) berbuat kerusakan di bumi, maka bolehkah kami membayarmu imbalan agar engkau membuatkan dinding penghalang antara kami dan mereka?"
5. Matahari Terbit dari Arah Barat
Matahari terbit dari arah Barat menjadi salah satu tanda-tanda kiamat kubra atau besar. Dalam hadist Abu Dawud serta Ibnu Majah, dari Abdullah bin Amr, dia berkata, aku hafal dari Rasulullah sabda beliau,
"Sesungguhnya pertanda yang pertama-tama muncul (menjelang Kiamat) ialah terbitnya matahari dari Barat dan munculnya binatang melata menemui manusia pada waktu Dhuha. Mana saja dari keduanya yang lebih dulu terjadi, maka tidak lama sesudah itu yang lainnya pun segera terjadi."
Kemunculan binatang melata disebutkan dalam hadist yang sama dengan terbitnya matahari dari arah Barat. Namun, tidak diketahui mana yang duluan akan terjadi, apakah kemunculan binatang melata atau matahari dari Barat.
7. Kabut dan Angin Berhembus
Dalam Quran surat Ad Dukhan, Allah SWT bersabda mengenai kemunculan kabut yang menjadi peringatan akan datangnya hari kiamat.
: ÙÙŽØ§Ø±Ù’ØªÙŽÙ‚ÙØ¨Ù’ يَوْمَ تَأْتÙÙ‰ Ø§Ù„Ø³Ù‘ÙŽÙ…ÙŽØ§Û¤Ø¡Ù Ø¨ÙØ¯ÙØ®ÙŽØ§Ù†Ù Ù…Ù‘ÙØ¨ÙيْنÙ
Artinya: Maka tunggulah pada hari ketika langit membawa kabut yang tampak jelas,
8. Munculnya Api
Berdasarkan hadits riwayat Muslim, kemunculan api menjadi tanda tanda kiamat. Bahkan, api tersebut membawa manusia menuju tempat berkumpul.
"Dan yang terakhirnya adalah api yang keluar dari Yaman, menggiring manusia ke tempat mereka berkumpul."
9. Terjadinya Gempa
Gempa di muka bumi saat hari kiamat dijelaskan dalam Al Quran surat Al Hajj ayat 1 yang berbunyi
: يٰٓاَيّÙهَا النَّاس٠اتَّقÙوْا رَبَّكÙمْۚ اÙنَّ زَلْزَلَةَ السَّاعَة٠شَيْءٌ عَظÙيْمٌ
Artinya: Wahai manusia! Bertakwalah kepada Tuhanmu; sungguh, guncangan (hari) Kiamat itu adalah suatu (kejadian) yang sangat besar.
10. Kehancuran Kakbah
Tanda-tanda kiamat yang terakhir adalah hancurnya Kakbah. Hal itu sesuai dalam hadits riwayat Hakim dan Abu Yaq la, oleh Abu Sa id Al Khudri RA,
"Hari kiamat tidak akan terjadi sebelum Kakbah ini tidak lagi didatangi orang untuk menunaikan ibadah haji."
Dalam hadits riwayat Muslim dan Bukhari, dari Abu Hurairah RA, Rasulullah SAW bersabda, "Kakbah diruntuhkan oleh Dzu Suwaiqatain dari Habasyah."
Semoga tanda-tanda kiamat bisa memperkuat iman kita ya, sahabat Hikmah!
(*Red)
| Editor | : | Tis |
| Kategori | : | Nasional |
Untuk saran dan pemberian informasi kepada Riaumadani.com, silakan kontak ke email: redaksi Riaumadani.com
Komentar Anda
Berita Terkait
Berita Pilihan
Internasional

Minggu 07 September 2025, 20:18 WIB
Timnas Indonesia U-23 Wajib Kalahkan Korea Selatan Untuk lolos ke Putaran Final Piala Asia U-23 2025
Rabu 09 Juli 2025
PKB Gelar Puncak Harlah 23 Juli, Undang Prabowo hingga Ketum Partai
Rabu 11 Juni 2025
Arab Saudi Tegur Indonesia soal Data Kesehatan Jemaah, Kuota Haji 2026 Terancam Dipotong
Kamis 08 Mei 2025
"Jelang Kedatangan Jemaah, Petugas Siapkan Layanan di Makkah"
Politik

Selasa 13 Januari 2026, 07:13 WIB
Penduduk Riau Berjumlah 6,81 Juta Jiwa, Kota Pekanbaru Wilayah Terpadat
Selasa 13 Januari 2026
Bupati Kasmarni: OPD Harus Transparan Dalam Menggnakan Anggaran dan Komitmen Dalam Pelayanan Publik
Selasa 06 Januari 2026
Bupati Siak Ajak ASN Tingkatkan Kinerja dan Pelayanan Publik Tahun 2026
Senin 05 Januari 2026
SF Hariyanto: Kami Minta PT. SPR Adakan RUPS LB Copot Direkturnya 
Nasional

Senin 12 Januari 2026, 14:27 WIB
Tari Zapin khas Desa Meskom Pecahkan Rekor MURI Tari Zapin Massal Berkebaya Laboh Kekek
Senin 12 Januari 2026
Tari Zapin khas Desa Meskom Pecahkan Rekor MURI Tari Zapin Massal Berkebaya Laboh Kekek
Sabtu 10 Januari 2026
KPK Penetapan Mantan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas Sebagai Tersangka Didasari Kecukupan Alat Bukti
Selasa 16 Desember 2025
Mafirion, "Apresiasi PN Tembilahan Kabulkan Tahanan Kota Datuk Bahar Kamil"
Terpopuler
01
Minggu 07 Agustus 2016, 07:47 WIB
Ribuan Personel Keamanan Diterjunkan Kawal Kirab Api PON 2016 Selama 11 Har 02
Rabu 17 September 2014, 02:20 WIB
Pemkab Pelalawan Kembangkan Pembibitan Ikan Secara Modern 03
Sabtu 25 April 2015, 04:51 WIB
10 Pejabat Kedubes Asing Dipanggil ke Nusakambangan 04
Selasa 09 Februari 2016, 01:21 WIB
LSM Laporkan Satker SNVT.Dedi dan PPK, Rukun dan Irzami Ke KPK 05
Rabu 25 Juni 2014, 05:20 WIB
Capres-Cawapres Prabowo-Hatta Klarifikasi Harta ke KPK 

Pekanbaru

Sabtu 24 Januari 2026, 07:04 WIB
Pemprov Riau Resmi Copot Ida Yulita dari Jabatan Direktur PT SPR Tunjuk Yan Darmadi Sebagai Pelaksana Tugas
Sabtu 24 Januari 2026
Pemprov Riau Resmi Copot Ida Yulita dari Jabatan Direktur PT SPR Tunjuk Yan Darmadi Sebagai Pelaksana Tugas
Sabtu 24 Januari 2026
RUPS-LB PT SPR Ricuh, Boby Rahmat Sebut Direktur PT. SPR Ida Yulita Susanti Rampas Dokumen dan Usir Peserta Rapat
Sabtu 24 Januari 2026
RUPS-LB PT SPR Ricuh, Jajaran Direksi Tolak Legalitas Surat Kuasa Pemegang Saham